Senin, 08 Agustus 2011

Cara Menambahkan Buku Tamu di Blog


Selamat malam mas brow dan mbak brow Sahabat "Kawan Muda" di seluruh belahan Nusantara, wah demi kenyamanan dan biar bisa berinteraksi dengan Sahabat "Kawan Muda" yang udah berkunjung ke gubug aku punya yang sederhana dan serba minimalis ini , hehehe... , kayaknya aku butuh buku tamu dehh , Biar kawan-kawan semua bisa ngobrol dengan aku dengan lebig mudah , nahh , dari pemikiran aku ini , akupun memulai aksiku tanya kasana-kemari , konsultasi ke kesana-kemari , akhirnya dpet juga deh , nuku tamu yang sesuai dengan seleraku , hehe.. , semoga kawan semua juga suka dengan buku tamu baruku ini , hehehe... , ok it's time to share  ini dia Cara Menambahkan Buku Tamu di Blog  dengan layanan cBox :


1.Kamu masuk dlu ke halaman web cbox, lalu pilih Sign Up untuk mendaftar Seperti yang terlihat pada gambar :



2. setelah kawan sign up , maka tampilan jendela laman akan seperti ini :


a. cbox name untuk nama member berguna untuk masuk ke cbox nantinya.
b. masukkan email kawan (email valid)
c. password sobat (pasword ini di gunakkan untuk login ke cbox)
d. Confirm password ketikkan pasword yang sobat adi sudah ketikkan.
e. Dekarang masukkan nama website sobat pada kolom website
f. languange aku pilih yang english saja , abenernya ini sih terserah kalian mau pake bahasa apa , hehehe... (english recommsended)
g. stlyle kita pilih yang modem blue , ini yang pas buat aku , hehe..
h. centang pada tulisan " I have read and agree to the Cbox terms and conditions of service.

3. Untuk masuk ke cbox, masukkan login name yang sudah sobat daftarkan tadi setelah itu masukkan pasword sobat , untuk tampian sperti ini :




4. setelah sudah masuk ke cbox
klik publish yang ada di atas , Ok kalo bngung nyari tulisan "publish"nya dimana , ini aku kasih gambarnya sobt :
 

5. copy kode yang ada di cbox (yang aku kasih kotak merah sobt) , ini gambarnya :


6. Setelah kamu copy kan codenya sekarang kamu masuk akun blogger kamu sobt (blogger.com / blogspot.com). lalu kamu tambahkan gadgednya di sidebar blog kamu deh , hehehe... , mungkin ada sobat yang masih bingung dengan cara menambahkan widged ke sidebar aku kasih tau caranya dehh , mudah kok ini caranya : (
klik "Layout/ tata letak" , Pilih "Page element" , Klik "Add a Gadget/ tambah gadget" , Pilih "HTML/JavaScript", Klik content box lalu kamu kasih judul widgeg kamu semisal "Buku Tamu" , lalu kamu paste'kan kode yang udah kamu dapet tadi)

 7.Save the changes.

selesai

Nah sekarng kita dah selesai menambahkan Buku Tamu di blog kita , capek juga ya ternyata , tuhh sobt aku udah kurang baik gimana coba , aku carikan informasi buat kita belajar bersama , udah itu aku kasihnya gratis pula , hehehe... bukan maksud aku buat sombong lho.. , hehehe... , semoga postingan aku ini bisa bermanfaat buat kita semua ya.. :-) , sebelum beranjak sempatkan diri buat sekedar berikan komentar ya sobt , atau sekedar ngobrol dengan aku maupun Sahabat "Kawan Muda" lain yang ada di seluruh Belahan Nusantara lewat buku tamu , hehe.. , wah sudah malembt kawan , aku udah ngantuk sekali , sudah dulu ya sobt , kita sambung lain waktu kawan.. :-) jangan pernah sembunyi untuk berbagi , karna berbagi itu indah kawan , sampai bertemu di kesempatan selanjutnya kawan, keep smile nd keep share.. :-)

0 komentar:

Posting Komentar

 

kawan muda Blak Magik is Designed by productive dreams for smashing magazine Bloggerized by Blogger Template © 2009